Kamis, 10 Mei 2012

Malam tanpa Sinar

Diposting oleh Desy Puja Kurnia Arista di 07.57
Share on :
Hari ini
malam ini
entah apa yang ada di benakku
di pikiranku
selalu dan selalu mengganggu
aku pun tak tau
tiba-tiba aku merasa demikian
seperti malam yg sangat sunyi ini
mungkin hal itu bukan kejadian yg pertama
atau bahkan kedua
tapi SERING
tiada yang tau
kecuali diri sendiri
hanya melalui coretan tidak jelas ini
aku mengungkapkannya
mengungkapkan apa yang aku rasa
seperti malam tanpa sinar ..

0 komentar:

Posting Komentar

Backlink Exchange
 

♥ Daily Note ツ Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea